Sabtu, 27 Juli 2013
Technical Meeting Biolocigal Smansa Olympiad 2013
Diinformasikan kepada adik-adik peserta Biolocigal Smansa Olympiad 2013, diharapkan mengikuti Technical Meeting (TM) yang akan diadakan pada tanggal 28 Juli 2013 (besok) pukul 10.00 WITA di ruang multimedia SMAN 1 Denpasar. Di technical meeting nanti akan dibahas seluk beluk lomba termasuk petunjuk pelaksanaan, mekanisme perlombaan, agenda lomba, hadiah, dan lain-lain. Di technical meeting inilah adik-adik akan mendapatkan informasi lengkap mengenai lomba ini yang tentu akan sangat berguna selama mengikuti lomba. Jadi, usahakan agar adik-adik datang tepat pada waktunya ya :)
Technical Meeting Biolocigal Smansa Olympiad 2013
2013-07-27T14:00:00-07:00
Unknown
Langganan:
Posting Komentar (Atom)